Kegiatan Rutin Senam Pagi.

Senam pagi merupakan suatu aktifitas fisik yang sangat perlu dilakukan secara rutin untuk menjaga kesegaran jasmani yaitu membantu pertumbuhan dan perkembangan seluruh warga sekolah. 

Paparan sinar matahari pagi yang mengandung vitamin D membuat siswa menjadi sehat dan bugar secara fisik sehingga dapat meningkatkan dan memudahkan mereka untuk menangkap pelajaran yang diberikan oleh guru didalam kelas.